Perlu Perhatian Pemkab, Empat Kali Warga Mazino Buat Jembatan Darurat Selalu Amblas Dihantam Banjir
ASARPUA.com- Nias Selatan – Sudah saatnya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nisel turun tangan membangun jembatan permanen untuk warga Mazino. Hal ini karena mengingat puluhan warga dari...