asarpua.com

Kith & Kin Preschool Turut Seskan Pendidikan Anak Bangsa

ASARPUA.COM – Medan – Kith & Kin Preschool ini memberikan pendidikan kepada anak prasekolah yakni dari usia 18 bulan hinggga usia enam tahun.

Kith & Kin Preschool berbasis sestem regio emelia terinspirasi oleh system region emelia Italia , akan tetapi disesuaikan dengan kebutuhan anak-anak di Indonesia yaitu di sesuaikan dengan kurikulum pendidikan yang diberikan Dinas Pendidikan di Kota Medan.

Demikain disampaikan Kepala Sekolah Kith & Kin Preschool, Agustine kepada wartawan disela-sela peresmian sekolah tersebut di Jalan Selamet Riady Medan, Minggu, (25/08/2019).

Agustine juga menyampaikan, bahasa yang diberikan kepada anak didik yakni bahasa Indonesia, bahasa Inggeris dan Bahasa Mandarin .

Agustine yang telah berkecimpung di sekolah selama 11 tahun di berbagai sekolah , dengan demikian beliau ingin mengembangkan diri dan mencari tantangan yang lebih di bidang pendidikan maka dihadirkan Kith & Kin Preschool agar turut menyukseskan pendidikan anak bangsa di Kota Medan.

Fasilitas yang dimiliki selain areal yang luas dan aman juga mempunyai banyak arena permainan baik out door maupun indoor, tuturnya. (as-14)

Related News

Deklarasi Melody Kenangan Berlangsung Sukses

Redaksi

Berlayar Perdana, KMP Wira Ono Niha Tiba di Teluk Dalam Disambut Forkopimda Nisel

Redaksi

Koramil Sosa Tinjau Lokasi TMMD ke-105 Kodim Tapsel

Redaksi